Geografi Banyuwangi - Trowongan Tol
Headlines News :
Home » » Geografi Banyuwangi

Geografi Banyuwangi

Written By Unknown on Selasa, 11 Juni 2013 | 02.12

Geografi Banyuwangi


Haloo sobat blogger,, alhamdulillah ane bisa posting lagi nie,,
kali ini ane posting geografis kota asal ane lahir siamkk tuhhh!!
Banyuwangi adalah kabupaten terluas di Jawa Timur. Luasnya 5.782,50 km^2.[1] Wilayahnya cukup beragam, dari dataran rendah hingga pegunungan. Kawasan perbatasan dengan Kabupaten Bondowoso, terdapat rangkaian Dataran Tinggi Ijen, dengan puncaknya Gunung Raung (3.282 m) dan Gunung Merapi (2.800 m), keduanya adalah gunung api aktif.
Bagian selatan terdapat perkebunan, peninggalan sejak zaman Hindia Belanda. Di perbatasan dengan Kabupaten Jember bagian selatan, merupakan kawasan konservasi yang kini dilindungi dalam sebuah cagar alam yakni Taman Nasional Meru Betiri. Pantai Sukamade, merupakan kawasan pengembangan penyu. Semenanjung Blambangan juga terdapat cagar alam Taman Nasional Alas Purwo.
Pantai timur Banyuwangi (Selat Bali) merupakan salah satu penghasil ikan terbesar di Jawa Timur. Di Muncar terdapat pelabuhan perikanan.

Semoga menambah pengetahuan sobat yaa
Wasalam....
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Trowongan Tol - All Rights Reserved
Template Design by Creating Website Published by Mas Template